Kamis, 17 Januari 2013

Tips Hidup Sehat



Sebelum kita membicarakan Tips Hidup Sehat perlu di ketahui bahwa Kesehatan merupakan anugrah dari tuhan, maka dari itu hidup sehat jadi dambaan setiap orang pada umumnya. Bayangkan sajah ketika kita sakit, apa yang terjadi? Kita tidak bisa melakukan segala aktivitas dengan nyaman kan? ditambah kita harus mengobati sakit itu, dan biasanya tidak murah.
Tips Hidup Sehat
Tips Hidup Sehat

Tips Hidup Sehat

Kesehatan adalah mahal harganya, biasanya hal ini tersadari ketika kita terbaring sakit namun sebaliknya saat badan kita sehat tidak jarang kita tidak menghargai kesehatan itu. Beberapa hal di bawah ini, mungkin akan membantu anda untuk lebih menghargai kesehatan, berikut Tips Hidup Sehat secara umum:

 Tips Hidup Sehat

1. Cukupilah Kebutuhan Gizi Anda

Kebutuhan Gizi setiap orang berbeda-beda, tergantung Usia. Seperti untuk Anak usia sekolah 6-12 tahun yang memiliki kebutuhan gizi berbeda dibanding usia pertumbuhan lainnya. Begitupun Remaja. hanya itu Tips Hidup Sehat yang pertama

2. Hindarilah Lemak Berbahaya

Tips Hidup Sehat yang ke dua, Adalah masalah pada lemak. Bila malas berolahraga dan jika pada wanita dengan diet yang tidak sehat, mungkin saja di dalam tubuhnya menyimpan lemak yang sama berbahayanya dengan lemak pada orang gemuk biarpun badan mereka ideal. Karna Yang lebih berbahaya adalah adanya lemak tak terlihat, yang mengelilingi organ vital seperti hati, jantung dan pankreas.

3. Janganlah pernah Lupa Sarapan

Tips Hidup Sehat Selanjutnya adalah tentang sarapan, Kenapa Sarapan itu penting? Karena terlalu sering Melewatkan sarapan bisa memicu obesitas dan sejumlah masalah kesehatan lainnya. Sarapan berkonstribusi besar menutrisi tubuh, terutama otak, setelah tidur malam 8-10 jam. Sarapan akan mengisi kembali kebutuhan nutrisi yang habis saat tidur.

4. Makan Sayur dan Buah yang cukup

Tidak di ragukan lagi bahwa sayuran dan buah-buahan sangat bermanfaat bagi tubuh manusia, jadi makanlah sayur dan buah yang cukup dan secara teratur, jangan berlebihan juga, karena yang berlebihan itu selalu berdampak tidak baik.

5. Minum Air Minimal 8 Gelas Sehari

hampir 80% di dalam tubuh kita adalah air, Tanpa mengkonsumsi air secara cukup, tubuh dapat mudah terserang penyakit. Meminum air 8 gelas atau 2 liter per hari bisa Membuat tubuh lebih sehat, Memperlancar pencernaan, Menambah kecantikan alami, Membuat langsing, Meningkatkan kesuburan, dan masih banyak lagi ini menjadi Tips Hidup Sehat yang paling di anjurkan.

6. Pertahankan Berat Badan yang Ideal

Tips Hidup Sehat yang selanjutnya mengenai berat badan anda. Berat Bandan yang Ideal adalah berat badan yang sesuai dengan tinggi badan dan indek masa tubuh (IMT) yang akan kami bahas di kesempatan berikutnya.

7. Olah raga yang teratur

Olah raga yang teratur karena Tubuh kita sangat membutuhkan olahraga sama seperti tubuh kita membutuhkan tidur, dengan olahraga juga akan Meningkatkan Pertumbuhan Tulang Dan Otot, Meningkatkan Daya Tahan Tubuh, Meningkatkan Fungsi Otak, Mengurangi Stres bahkan Menurunkan Kolesterol, maka dari itu olahraga menjadi bagian dari Tips Hidup Sehat yang paling penting.

8. Cukup Istirahat

Istrirahat Merupakan cara untuk menenangkan diri dari kepenatan selama beraktivitas seharian. Dengan Tidur nyenyak, kita dapat mengembalikan vitalitas menjadi lebih baik.

9. Hindarilah Rokok dan Minuman Beralkohol

Bahaya rokok dan minuman beralkohol tentu saja sudah kita ketahui semua, bahkan di setiap bungkus rokok kan sudah ada peringatan bahwa rokok menyebabkan banyak tipe kanker, penyakit jantung, penyakit pernapasan, penyakit pencernaan, efek buruk bagi kelahiran, dan emfisema juga menyebabkan ketergantungan. Begitu juga minuman beralkohol yang tidak baik juga jika di kosumsi.

10. Selalu Berpikir Positif

karena dengan berpikir positif akan membawa pengaruh yang besar bagi kehidupan kita dan kesehatan kita terutama Dapat mengatasi stress. Menjadi lebih percaya diri, Memiliki daya tahan tubuh terhadap penyakit, Lebih baik secara fisik dan mental, Mengurangi resiko penyakit jantung, dan masih banyak lagi

11. Perhatikanlah Kebersihan

Ada peribahasa mengatakan kebersihan pangkal kesehatan, tidak lah salah peribahasa itu maka nya mulai dari sekarang biasakanlah hidup bersih agar mendapatkan kesehatan.

13. Periksakanlah Kesehatan Anda Secara Teratur

Dengan memeriksa kesehatan anda kepada yang ahlinya atau dokter, anda bisa dengan mudah dan cepat mengatasi bahwa mencegah penyakit anda.

14. Untuk Sumber Makanan, Minuman dan Suplemen pilihlah Bahan Alami

Kenapa harus bahan alami? Karna Bahan alami hanya sedikit mengandung zat kimia dan bagus untuk kesehatan kita.

15. Mengkonsumsi Suplemen Sesuai Kondisi dan Kebutuhan Tubuh

Setelah berkonsultasi pada dokter secara teratur, mungkin beberapa dari anda mempunyai tubuh yang harus di dukung oleh sejenis suplemen atau vitamin, nah jika di sarankan maka kosumsilah secara teratur.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar